Setiap Gedung Punya Cerita

Blog Sejarah Gedung-Gedung Indonesia

Iklan

Tag: Arsitek Belum Teridentifikasi

Tag ini menampung gedung-gedung yang sayangnya blog ini belum bisa identifikasi. Bisa saja arsiteknya orang yang belum ternama, yang bisa jadi adalah nama besar, atau pengembangnya sendiri. Bisa saja.

Bilamana ada tag ini diantara tag arsitek lainnya, kemungkinan salah satu dari beberapa bangunan yang dibahas oleh blog ini nama arsiteknya belum teridentifikasi.


Iklan

  • Gedung CTC

    Gedung CTC

    Bila di media-media populer dikenal sebagai bangunan berhantu dan penuh nuansa mistis, bagi Setiap Gedung Punya Cerita, gedung ini adalah salah satu perkantoran populer di masanya.

  • Hotel Orchid Palace

    Hotel Orchid Palace

    Hotel ini sebenarnya adalah perluasan Istana Slipi yang “bersejarah” karena dibangun oleh Presiden Soekarno buat istrinya. Sayangnya, baik gedung dan istananya sama-sama sudah tinggal nama.

  • Menara Cakrawala

    Menara Cakrawala

    Gedung ini dibangun bersebelahan dengan Djakarta Theatre dan merupakan kerjasama Indonesia-Jepang. Sasaran teroris pada tahun 2016.

  • Apartemen Permata Senayan

    Apartemen Permata Senayan

    Apartemen berbentuk kotak bagi kelas menengah. Saat pertama dipasarkan, Permata Senayan laris diserbu pembeli.

  • Pasar Kumbasari

    Pasar Kumbasari

    Dahulu pasar tradisional ini punya eskalator dan bioskop, dan suasana yang sangat modern.

  • Gedung Temas Line

    Gedung Temas Line

    Sejarah kepemilikan gedung berlantai lima di Sunter. Dulu pabrik obat dan kosmetik, karena banjir, dijual ke perusahaan kontainer.

  • Kementerian Hukum dan HAM

    Kementerian Hukum dan HAM

    Kawasan kantor pusat Kementerian Hukum dan HAM di Rasuna Said ini terdiri dari bangunan utama, tiga bangunan tambahan dan bekas kantor niaga.

  • Oil Centre Building

    Oil Centre Building

    Mengapa Pertamina membangun Oil Centre Building di Jalan M.H. Thamrin Jakarta? Berikut jalan sejarahnya!

  • Hotel Mutiara I

    Hotel Mutiara I

    Inilah sejarah sesungguhnya sebuah hotel legendaris di Jalan Malioboro Yogyakarta

  • Graha Bumiputera (Surabaya)

    Graha Bumiputera (Surabaya)

    Secuil sejarah mengenai Graha Bumiputera di daerah Darmo, Surabaya, yang diresmikan pada akhir 1989.