Kategori: Artikel Khas SGPC
Artikel dalam kategori ini membahas seluk beluk segala bidang yang berkaitan dengan gedung (arsitektur, industri real estate, konstruksi, politik spasial, keselamatn dan lain sebagainya) dan juga keberlangsungan blog ini. Kategori anak membahas aspek arsitektur dan industri real estate di luar negeri dan gedung-gedung yang tulisannya kurang menguntungkan dari segi SEO.
-
India Spesial III: Uttar Pradesh
Bagian ketiga dari perjalanan SGPC di India, 5-13 Februari 2020. SGPC mengunjungi kota-kota wisata dan suci di Uttar Pradesh, yaitu Mathura, Vrindavan dan Agra.
-
Recounting The Cost: Menghitung Kembali Nilai Proyek di SGPC
Selama 3 hari terakhir, penulis blog SGPC menghitung ulang nilai ekuivalen proyek dan biaya-biaya terkait bangunan dan struktur yang dibangun di Indonesia. Di waktu yang bersamaan, penulis menemukan sebuah laman web yang didedikasikan sebagai kalkulator inflasi berdasarkan IHK (Indeks Harga Konsumen), bernama Inflation Tool. Kalkulator tersebut menjadi sangat penting dalam mengetahui nilai rupiah dari segi…
-
India Spesial II: Delhi & Ghaziabad
Bagian kedua dari perjalanan SGPC di India, 5-13 Februari 2020. Dari Lutyens’ Delhi hingga Ghaziabad yang penuh apartemen peninggalan booming properti.
-
India Spesial I: Bandara Indira Gandhi dan Noida
Bagian pertama dari perjalanan SGPC di India, 5-13 Februari 2020. Kota baru Noida yang menjulang, serta sedikit membahas Bandara Indira Gandhi.
-
Kritik Arsitektur dari koran lama, dengan komentar dari sudut pandang orang biasa
Ketika Setiap Gedung Punya Cerita membongkar jeroan otak para pemikir arsitektur hingga para praktisi……. dan menjawabnya dengan mengandalkan data dan sudut pandang orang biasa.
-
…… dan di mana semua “Gedung Kecil” itu?
Di zaman Blogger, mimin sempat menambahkan artikel berisi daftar gedung kecil yang didominasi kantor bank. Ternyata kebijakan ini membingungkan mimin. Bahkan untuk kebijakan 2021, setelah mimin pindah ke Wordpress.
-
Alasan SGPC Tidak Membicarakan “Sejarah Gedung Tertinggi di Indonesia”
Terdapat ribuan gedung baru dan pencakar langit menjulang yang dibahas masyarakat Indonesia, tetapi evolusi sejarah bangunan tinggi di Indonesia masih menjadi kabut tebal.
-
Distorsi fakta? Menara Saidah dalam media
Sudah berapa kali kah media massa Indonesia jatuh di lubang yang sama soal akurasi “fakta” mengenai Menara Saidah? SGPC membongkarnya.
-
Di Balik Tag GOP – Gedung Oplasan
Jika ada kategori “Gedung Oplasan” di blog ini, mimin bahas latar di balik kategori Gedung Oplasan dan pandangan SGPC mengenai gedung-gedung yang disarung.
-
Memanusiakan pencakar langit: Tinjauan sebuah paper tahun 1974 dengan perspektif 2019.
Pada 25 Januari 2019, penulis menyempatkan diri kembali ke sebuah perpustakaan di universitas ternama di Bali yang masih menyimpan tumpukan majalah Cipta untuk membaca sebuah tulisan yang terbit 44 tahun yang lalu, sebuah tulisan karya Zainuddin Kartadiwira mengenai interaksi manusia pada pembangunan gedung tinggi di Jalan M.H. Thamrin, Jakarta. Paper tersebut bernama “Tall buildings on…