Tag: Arsitek – Suwondo B. Sutedjo
Suwondo Bismo Sutedjo adalah arsitek nasional yang mayoritas karirnya dihabiskan sebagai pengajar dan arsitek praktik. Ia juga merupakan pendiri dari biro arsitek Tetra Hedra. Bangunan yang dibangun di bawah nama biro arsitek tersebut dapat anda telusuri di bawah tag “Arsitek – Tetra Hedra.”
-
Temukan bangunan karya…. 6 – Suwondo B. Sutedjo
Suwondo adalah seorang pengajar arsitektur yang juga berkarya. Tetapi tidak seintens arsitek-arsitek lainnya.
-
Metro Park View Hotel Semarang
Hotel Metro adalah salah satu hotel bersejarah yang berdiri di Semarang. Dalam artian ia agak senior dan menjadi salah satu gedung tinggi pertama di kota ini.
-
Rumah Sakit Pertamina Cilacap
SGPC ke Cilacap membahas sebuah rumah sakit mewah di zamannya, dirancang oleh arsitek kebanggaan anak bangsa.