Setiap Gedung Punya Cerita

Blog Sejarah Gedung-Gedung Indonesia

Iklan

Tag: Arsitek – Cadiz International


Iklan

  • Summarecon Mall Kelapa Gading

    Summarecon Mall Kelapa Gading

    Dikembangkan oleh Summarecon, Mall Kelapa Gading merupakan produk evolusi dari pembangunan kawasan Blok M Kelapa Gading sejak 1980an. Awalnya hanya pusat perbelanjaan lokalan buat masyarakat setempat, kini menjadi episentrum kegiatan masyarakat Kelapa Gading.

  • Gandaria City

    Gandaria City

    Satu dari beberapa banyak superblok yang dibangun di kota metropolitan Jakarta, yang terbagi ke dalam dua apartemen, pusat perbelanjaan, perkantoran dan hotel.

  • Pluit Village

    Pluit Village

    Pluit Village, sebelumnya bernama Mega Mall Pluit, adalah sebuah pusat perbelanjaan mewah yang berlokasi di Jalan Pluit Permai, Pluit, Jakarta Utara. Dulu namanya Mega Mall Pluit dan sempat mendatangkan nama besar dari Amerika.

  • Apartemen Puncak Marina

    Apartemen Puncak Marina

    Apartemen berlantai 18 dan dua blok ini dibangun sebagai bagian dari perumahan yang sudah ada sejak 1970an.